Jumat, 22 Juni 2012

SELAMAT DAN SUKSES


Kepada sang Juara



Kegiatan Ekstrakurikuler




Dalam rangka menumbuhkembangkan bakat dan minat siswa, SD N Karanggeneng 01 menggiatkan kembali kegiatan ekstra seni tari. Karena dengan seni tari akan dapat mengenalkan budaya bangsa kita kepada anak. Selain itu seni juga bertujuan memberikan dasar pengetahuan tentang arti pentingnya seni dan budaya bagi kehidupan bermasyarakat. Dengan berjiwa seni maka diharapkan anak dapat peka terhadap permasalahan sosial serta dapat menemukan jati diri yang berbudi luhur serta berakhlak mulia. Selain berekspesi mereka juga diharapkan dapat mengapresiasikan karya  seni. Bukankah dengan seni hidup kita akan terasa lebih indah?
Selain seni tari SD N Karanggeneng 01 juga melatih siswa untuk menguasai tehnologi, yakni dengan memasukkan pembelajaran IT masuk dalam pemberlajaran mulok sekolah. Ingat! Dengan Ilmu Pengetahuan Hidup ini akan terasa lebih mudah.